









DAWAS VILLA DESCRIPTION
Tantangan penggalian lahan pada tanah lembek kami lakukan dengan system drainase yang baik sebelum pekerjaan struktur pondasi di kerjakan. Villa dengan konsep Kontemporer Minimalis ini memiliki 2 lantai, 2 kamar tidur dengan living dan dinning room yang cukup untuk kegiatan keluarga kecil.